Search here ^w^
Jumat, 04 Januari 2013
Alice Nine Umumkan Single Baru
Alice Nine mengumumkan promosi rilis selama tiga bulan berturut-turut!
Single baru mereka yg berjudul "Daybreak" akan dirilis pada bulan Maret. Tidak ada rincian tentang tanggal yang tepat atau daftar lagu yang tersedia.
Selain itu, band ini juga mengumumkan 9th anniversary tour mereka yang berjudul "World’s End Daybreak" yang akan dimulai dari Nagoya pada tanggal 25 Juni dan akan berakhir pada tanggal 15 Juli di Tokyo.
Sc: Alice Nine Official
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Entri Populer
-
Tracklist : 1. [Diplosomia~XI] 2. DERANGEMENT 3. GABRIEL ON THE GALLOWS 4. VENOMOUS SPIDER'S WEB 5. VORTEX 6. CLEVER MONK...
-
1. Menurut International Commision of Jurist (ICJ), demokrasi adalah -> suatu bentuk pemerintahan dimana hak untuk membuat keputusan...

Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Yang baca postingan silahkan tinggalkan komentar ya. Don't be silent reader^^